Selamat datang di meracau. Sebuah podcast buatan Muammar Syarif (@syarif_acil) yang akan berisi review musik, interview dengan pelaku di industri musik, dan juga rekomendasi lagu yang bisa lo pake dalam situasi tertentu. Selamat mendengarkan!
…
continue reading
Band asal Jakarta, .FEAST merilis single baru di tanggal 21 Februari 2020 kemarin berjudul "Luar Jaringan". Dan kali ini gue coba ngasih pendapat pribadi gue tentang lagu ini. Selamat mendengarkan!
…
continue reading
1
MERACAU EPISODE 21 : STARS & RABBIT feat BOTTLESMOKER - PARTIKLE
8:59
8:59
「あとで再生する」
「あとで再生する」
リスト
気に入り
気に入った
8:59
First episode di 2020! Kali ini gue coba ngereview single andalan dari album bertajuk "Pieces That Fit"dari Stars & Rabbit + Bottlesmoker. Selamat mendengarkan!
…
continue reading
1
MERACAU EPISODE 20 : EFEK RUMAH KACA - TIBA TIBA BATU
14:14
14:14
「あとで再生する」
「あとで再生する」
リスト
気に入り
気に入った
14:14
Tanggal 6 September 2019 kemarin, Efek Rumah Kaca mengeluarkan single baru berjudul "Tiba Tiba Batu". Di episode kali ini, gue coba ngasih pendapat gue soal single baru mereka yang videoklipnya udah bisa lo cek di youtube juga. Selamat mendengarkan!
…
continue reading
1
MERACAU EPISODE 19 : MUSISI INDONESIA YANG BERHASIL MENDUNIA
12:34
12:34
「あとで再生する」
「あとで再生する」
リスト
気に入り
気に入った
12:34
Mumpung mendekati momen kemerdekaan NKRI, kali ini gue mau ngasih pendapat pribadi gue tentang musisi musisi yang berprestasi dari Indonesia. Selamat mendengarkan!
…
continue reading
Kesedihan bukan hanya untuk ditangisi, tapi juga bisa dinikmati dengan lagu lagu yang catchy. Episode ini gue mau ngasih rekomendasi lagu lagu sedih yang bisa lo nikmatin. Selamat mendengarkan!
…
continue reading
Band asal Jogja, Tashoora beberapa hari yang lalu merilis single terbaru mereka berjudul "Surya". Single ini kabarnya akan masuk ke full album pertama mereka yang akan dirilis akhir tahun 2019. Kali ini, gue mau ngasih pendapat pribadi gue soal single baru mereka. Selamat mendengarkan!
…
continue reading
Let's talk about godfather of broken heart!
…
continue reading
"The next big thing from Malang" sepertinya adalah julukan yang pas untuk Coldiac. Mereka baru baru ini merilis single baru berjudul Don't (Love me). This is my personal review for their song, selamat mendengarkan!
…
continue reading
1
MERACAU EPISODE 14 : REVIEW .FEAST - DALAM HITUNGAN
10:48
10:48
「あとで再生する」
「あとで再生する」
リスト
気に入り
気に入った
10:48
28 Juni 2019 kemarin .Feat merilis single baru berjudul "Dalam Hitungan". Episode ke-14 kali ini, gue coba ngasih pendapat tentang single band asal Jakarta ini. Selamat mendengarkan!
…
continue reading
1
MERACAU EPISODE 13 : 5 LAGU L'ARC~EN~CIEL BUAT THROWBACK
10:28
10:28
「あとで再生する」
「あとで再生する」
リスト
気に入り
気に入った
10:28
Nggak cuman 48 Family, One OK Rock doang yang bisa dikulik dari Jepang, tapi ada 1 band yang udah eksis dari 90an & ngebuat musik jepang makin besar di dunia. Episode kali ini, gue mau ngasih tribute + rekomendasi 5 lagu Laruku yang bisa lo jadiin awalan buat dengerin mereka lebih lanjut. Selamat mendengarkan!…
…
continue reading
Setelah album pertama, baru baru ini Reality club mengeluarkan single baru plus videoklip yang bagus buat lo nikmatin. Episode kali ini gue ngasih pendapat pribadi gue soal single mereka. Selamat mendengarkan!
…
continue reading
1
MERACAU EPISODE 11 : NGOBROL ASIK BARENG @RILISAN_FISIK
57:30
57:30
「あとで再生する」
「あとで再生する」
リスト
気に入り
気に入った
57:30
Banyak yang bilang industri rilisan fisik semakin hari semakin lesu, namun sampai hari ini juga masih banyak toko (baik online ataupun offline) yang masih menjual rilisan fisik apapun bentuknya. Di Episode kali ini gue mencoba buat ngobrol bareng sama Hari Prakosa dari rilisan fisik untuk nyari tau gimana sebenernya industri ini. Selamat mendengark…
…
continue reading
1
MERACAU EPISODE 10 : 5 REKOMENDASI ALTERNATIF PILIHAN LAGU BARU YANG BISA COBA LO DENGERIN
11:08
11:08
「あとで再生する」
「あとで再生する」
リスト
気に入り
気に入った
11:08
Setiap masuk musim panas, biasanya banyak banget lagu lagu baru yang keluar. Kali ini, gue kasih 5 pilihan alternatif lagu lagu baru dari luar negeri yang bisa lo jadiin pilihan. Selamat mendengarkan!
…
continue reading
Sebenernya udah agak basi sih karena baru ngereview sekarang karena lagunya sendiri udah rilis dari bulan Mei kemaren, tapi ini dia pendapat pribadi gue ngedengerin singlenya Hindia yang Secukupnya. Selamat mendengarkan!
…
continue reading
Sambil nunggu album terbaru Polka Wars, kali ini gue mau ngasih pendapat salah satu lagu mereka yang bakal ada di album "Bani Bumi". Selamat mendengarkan!
…
continue reading
Band indie rock asal DIY, Skandal baru aja ngerilis single baru berjudul Racau (agak mirip sama nama ini podcast) tanggal 31 Mei 2019. So, this is my personal review!
…
continue reading
1
MERACAU EPISODE 6 : KOMENTARIN LAGU ORANG (RAYSSA DYNTA - UNDER COVER)
6:34
6:34
「あとで再生する」
「あとで再生する」
リスト
気に入り
気に入った
6:34
29 Maret kemarin Rayssa Dynta merilis single baru berjudul Under Cover. Episode kali ini gue ngasih opini pribadi soal lagu ini. Silahkan didengarkan!
…
continue reading
1
Meracau : Episode 5 KOLOR (KOMENTARIN LAGU ORANG) - A STEP CLOSER TO YOUR ROOM BY PING PONG CLUB
10:49
10:49
「あとで再生する」
「あとで再生する」
リスト
気に入り
気に入った
10:49
Ping Pong club adalah sebuah band asal bandung yang baru saja merilis album terbaru berjudul "Retrospective". Salah satu lagu yang menarik buat gue di album ini adalah lagu berjudul A Step Closer To Your Room. Episode kali ini gue mau ngasih opini pribadi soal lagu tersebut. Selamat mendengarkan!
…
continue reading
Salah satu musisi asal Yogyakarta, Umar Haen baru baru saja merilis sebuah LP berjudul "Gumam Sepertiga Malam". Di episode kali ini, saya mencoba ngobrol sama Umar mencoba untuk menggali siapa Umar Haen ini. Mohon maaf apabila kualitas audionya cukup buruk, karena episode kali ini direkam di sebuah coffeeshop yang cukup ramai pengunjungnya. So ladi…
…
continue reading
1
KOLOR (KOMENTARIN LAGU ORANG) EPISODE 3 : BURGUNDY BY PIJAR
7:47
7:47
「あとで再生する」
「あとで再生する」
リスト
気に入り
気に入った
7:47
Pijar, Band yang lahir di Medan ini mengeluarkan single baru di bulan November 2018. Kali ini gue mau ngasih pendapat pribadi gue soal single baru mereka. Silahkan didengarkan
…
continue reading
1
MERACAU EPS 2: KOLOR (KOMENTARIN LAGU ORANG) - RUANG BAJA BY PUTI CHITARA
9:11
9:11
「あとで再生する」
「あとで再生する」
リスト
気に入り
気に入った
9:11
Solois + Vokalis Barasuara, Puti Chitara baru saja merilis sebuah single di tanggal 1 November 2018 kemarin and this is my personal review. Enjoy!
…
continue reading
1
MERACAU EPS.1 - KOLOR (KOMENTARIN LAGU ORANG) : POLKA WARS - MANDIRI
10:39
10:39
「あとで再生する」
「あとで再生する」
リスト
気に入り
気に入った
10:39
POLKA WARS BARUSAN AJA NGELUARIN SINGLE BARU BERJUDUL "MANDIRI" DAN INI DIA PENDAPAT PRIBADI GUE SOAL SINGLE MEREKA
…
continue reading
Hello, ini perkenalan untuk podcast saya :)
…
continue reading